• SMAN 1 KONAWE SELATAN
  • Maju Bersama Hebat Semua

PENERIMAAN RAPOR KELAS X DAN XI – SMAN 1 KONAWE SELATAN TAHUN 2022 DIHADIRI ORANG TUA/WALI PESERTA DIDIK

Sabtu, 18 Juni Tahun 2022 menjadi hari terakhir dari tahun pelajaran 2021/2022 di SMA Negeri 1 Konawe Selatan. Ditandai dengan pelaporan dan penerimaan hasil belajar peserta didik selama tahun pelajaran tersebut setelah dua minggu sebelumnya dilaksanakan penilaian akhir semester genap bagi kelas X dan XI. Sedangkan kelas XII terlebih dahulu telah melaksanakan Ujian Sekolah dan Kelulusan sebulan sebelumnya.

 

Pelaporan dan penerimaan hasil belajar peserta didik turut dihadiri oleh orang tua/wali siswa di SMA Negeri 1 Konawe Selatan yang terletak di Kecamatan Tinanggea, Kabupaten Konawe Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara ini.

Ditengah-tengah kehadiran untuk mendampingi anak-anak mereka, Kepala SMA Negeri 1 Konawe Selatan Bapak Asmudin, S.Pd.,M.Pd.,M.M menyampaikan beberapa informasi terkait dengan perkembangan peserta didik dan juga terkait dengan libur akhir tahun pembelajaran. Dalam sambutannya bapak kepala sekolah sebagai pimpinan menghimbau para orang tua/wali peserta didik untuk senantiasa memantau perkembangan anak-anak mereka, dan juga mengingatkan untuk membatasi penggunaan handphone dan juga interaksi dalam bersosial media.

Dalam penerimaan kali ini juga dirangkaikan dengan pembacaan dan pemberian penghargaan pada peserta didik yang menjadi juara umum pada jenjang masing-masing, yaitu jenjang kelas X dan jenjang kelas XI. Berikut ini daftar juara umum perjenjang kelas:

 

Jenjang kelas X

  1. Riska Damayanti Kelas X IPA 1
  2. Ummi Kalsum Kelas X IPA 1
  3. Dayu Citra Mucica Kelas X IPA 1

 

Jenjang Kelas XI

  1. Dinis Candra Dewi Kelas XI IPA 2
  2. Alya Huli Jannatin Kelas XI IPA 2
  3. Rinti Agustiawati Kelas XI IPA 4

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Guru SMAN 1 Konsel Kenakan Batik Nasional dan Pakaian Adat pada Upacara Hari Sumpah Pemuda

Tinanggea – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, para guru di SMAN 1 Konawe Selatan (Konsel) tampil berbeda pada upacara yang digelar Senin, 28 Oktober 2024. Mengusun

28/10/2024 08:20 - Oleh El'Kis - Dilihat 270 kali
Cantiknya Para Model di Fashion Show PORSENI HUT ke-43 SMAN 1 Konawe Selatan: Gaun Daur Ulang dari Botol Plastik

  Tinanggea (8/10/2024) – Kemeriahan PORSENI (Pekan Olahraga dan Seni) dalam rangka perayaan HUT ke-43 SMAN 1 Konawe Selatan menghadirkan momen istimewa dengan digelar

08/10/2024 11:27 - Oleh El'Kis - Dilihat 348 kali
Pembukaan PORSENI HUT ke-43 SMAN 1 Konawe Selatan - KCD Dikbud Konsel : saya bangga

Tinanggea, 30/09/2024 - Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-43 SMAN 1 Konawe Selatan (Konsel) berlangsung meriah dengan digelarnya kegiatan Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI). Acara p

30/09/2024 15:03 - Oleh El'Kis - Dilihat 82 kali
SMAN 1 Konawe Selatan Meriahkan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan Jejeran Male yang Memukau

Tinanggea - Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Konawe Selatan sukses menggelar perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan serangkaian acara yang penuh makna pada Sabtu (21/09/202

21/09/2024 10:33 - Oleh El'Kis - Dilihat 89 kali
SMAN 1 Konsel Meriahkan Pawai Devile Porseni Agustusan di Kecamatan Tinanggea

  Tinanggea (24 Agustus 2024) - SMAN 1 Konawe Selatan (Konsel) turut ambil bagian dalam pawai devile yang diselenggarakan dalam rangka kegiatan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni)

23/08/2024 16:53 - Oleh El'Kis - Dilihat 28 kali
Meriahnya Upacara Peringatan HUT RI ke-79 di SMAN 1 Konsel

Tinanggea, 17 Agustus 2024 - Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 di SMAN 1 Konsel berlangsung dengan penuh kemeriahan pada hari ini,

17/08/2024 07:47 - Oleh El'Kis - Dilihat 101 kali
SMAN 1 Konsel Selenggarakan Bakti Sosial Sambut Kegiatan Agustusan

Konsel, 9 Agustus 2024 - Dalam rangka menyambut peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, SMAN 1 Konawe Selatan (Konsel) menggelar kegiatan bakti sosial (Baksos) di Pasar

09/08/2024 07:08 - Oleh El'Kis - Dilihat 117 kali
SMAN 1 Konsel Berikan Cinderamata kepada Guru-Guru yang Memasuki Masa Purna Bakti

Tinanggea, 22 Juli 2024 – SMAN 1 Konsel mengadakan acara perpisahan untuk memberikan penghargaan kepada guru-guru yang telah memasuki masa purna bakti. Acara yang berlangsun

22/07/2024 10:00 - Oleh El'Kis - Dilihat 189 kali
Museum Provinsi Sulawesi Tenggara Adakan Sosialisasi di SMAN 1 Konsel

Tinanggea, 16 Juli 2024 - Dalam upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya sejarah dan budaya lokal, Museum Provinsi Sulawesi Tenggara mengadakan kunjungan dan sosialisasi di SMAN 1

16/07/2024 14:00 - Oleh El'Kis - Dilihat 117 kali
Upacara Bendera Mengawali Pembukaan Kegiatan MPLS di SMAN 1 Konawe Selatan

Konawe Selatan, 8 Juli 2024 - SMAN 1 Konawe Selatan mengawali kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) dengan menggelar upacara bendera pada Senin pagi. Upacara yang berla

08/07/2024 07:07 - Oleh El'Kis - Dilihat 153 kali